Faiq adalah nama panggilan
untuk putra kami yang pertama, dengan nama lengkap Ahmad Faiq Aqil
Santoso Bin Rohmad Hadi Santoso. Lahir di Dusun Selotopeng - Ds.
Banyakan 03/01 Kec. Banyakan - Kab. Kediri dengan pertolongan seorang Bidan
yang baik hati yakni Ibu Sumiatun atau Bu Sum. Alhamdulillah bertepatan dengan
hari Senin Pahing, Tangal 08 April 2013 / 27 Jumadil Ula 1946 H Berkat
pertolongan Allah SWT, Anak kami yang pertama lahir dengan normal dan selamat.
Mudah-mudahan menjadi waladun Sholihun Yad'u lah
Tugas orang tua adalah memberikan nama yang baik bagi anak-anak
nya,
seperti ungkapan jawa "asmo
kinaryo jopo"
Mulai mampu tengkurap
Tidak ada komentar:
Posting Komentar